Postingan

Sejarah Kerajaan Majapahit

Gambar
  SEJARAH KERAJAAN MAJAPAHIT Majapahit adalah sebuah kerajaan di Jawa Timuryang berdiri dari sekitar tahun 1293 M.Kerajaan Majapahit dianggap sebagai kerajaan Hindu-Buddha yang terbesar dalam sejarah Indonesia. Sumber sejarah kerajaan Majapahitdiantaranya diperoleh   dari kitab paparaton,Kitab Sutasoma,dan Kitab Negarakertagama.Selain itu ada pula beberapa prasasti,diantaranya Prasasti Gunung Batak,Prasasti Kudadu,Prasasti Blambangan,dan Prastasti Langgaran. Munculnya Kerajaan Majapahit erat hubungannya dengan keruntuhan Kerajaan Singosari.Ketika Singosari di serang oleh Jayakatwang,Raden wijaya yang merupakan menantu Kertanegara berhasil meloloskan diri.Ia mendapat pertolongan dari bupati Sumenep bernama Arya Wiraraja.Berkat pertolongannya,Raden Wijaya mendapat pengampunan dari Jayakatwang dan diberi tanah di hutan Tarik dekat Mojokerto.Daerah tersebut kemudian diberi nama Majapahit. Raden Wijaya kemudian menyusun kekuatan untuk menyerang balik Jayakatwang.Saat ia melakukan pe